SURYA.CO.ID, LAMONGAN - Api kecil yang semula menghangatkan berubah menjadi petaka saat membesar. Gara-gara api berdiang di salah satu rumah warga, tiga rumah lainnya akhirnya ikut habis terbakar di ...
Gunawan meneruskan, pihaknya mengerahkan dua unit truk damkar dan 12 personel untuk memadamkan kebakaran tersebut.